Bahan Ajar PAUD | Program Mendongeng Pendidikan Anak Usia Dini

Mendongeng Salah satu Program Pendidikan Anak Usia Dini

Mendongeng Merupakan Keterampilan berbahasa lisan yang bersifat produktif, mendongeng juga bagian dari keterampilan atau kemampuan berbicara, oleh karenanya keterampilan mendongeng sangatpenting sebagai upaya untuk menumbuhkembangkan keterampilan berbicara, bukan hanya sebagai keterampilan berkomunikasi melaikan juga sebagai kemampuan dalam bidang seni.
mendongeng adalah bercerita, yakni cerita yang tidak benar-benar terjad, terutama kejadian yang terjadi pada masa dahulu yang merupakan sebuah kiasah fiktif atau cerita rakyat pada sebuah keadaan sosial tertentu.


Bahan Ajar PAUD | Program Mendongeng Pendidikan Anak Usia Dini
Bahan Ajar PAUD | Program Mendongeng Pendidikan Anak Usia Dini




Manfaat Mendongeng :

Bagi Orang tua/Guru :
kegiatan mendongeng dapat mempererat ikatan yang terjalin  antara orangtua/guru dan anak.

Bagi Anak :
  1. Anak dapat mengasah daya pikir dan imajinasinya sendiri,  bisa membentuk Visualisainya sendiri dari cerita yang ia dengar, anak dapat membayangkan, seperti apa tokoh-tokoh yang muncul dalam dongeng tersebut, anak dapat melatih kretifitanya dengan cara ini.
  2. Merupakan media yang efektip untuk menanamkan berbagai nilai dan etika pada anak, bahkan untuk menumbuhkan rasa empat, seperti nilai-nilai kejuuran, rendah hati, kesetiakawanan, kerja keras, bahkan tentang kebiasaan sehari-hari.
  3. Sebagai langkah awal untuk menumbuhkan minat baca anak
  4. Meningatkan keterampilan bicara pada anak, mengenal banyak kosakata, dan mengembangkan kemampuan berbahasa
  5. Meningkatkan Keterampilan Problem solving dan memperkenalkan ide-ide baru
  6. Mengalami budaya lain dan relaksasi
Bagi ayah bunda, baik orang tua maupun Tutor/Guru Paud, silahkan simak Penjelasan Menarik Tentang Bahan Ajar PAUD | Program Mendongeng Pendidikan Anak Usia Dini ini pada link berikut :


READ MORE :

=> Download Modul Prota Prosem Pemetaan KD Revisi Kurikulum 2013

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »